Keripik Tempe Kanji. Kepingin makanan ringan yang gurih dan renyah? Keripik yaitu jawabannya. Disebut kripik atau chips, gorengan yang satu ini memang disukai siapa saja. Teksturnya yang renyah bikin sulit berhenti mengunyah. Apalagi bila krupuk diolah dengan bumbu yang pas. Ada banyak tipe keripik yang bisa memuaskan hasrat ngemil, antara lain kerupuk tempe, kerupuk usus, kerupuk pisang, krupuk kentang, dan krupuk bayam. Kita akan mempelejari resep-resepnya bersama. Keripik Tempe Kanji.
Baca juga : resep keripik jagungIbu boleh memasak Keripik Tempe Kanji dengan 5 bahan dan 13 langkah.
Bahan Keripik Tempe Kanji
- Anda perlu 400 gr dari calon tempe.
- Sediakan 400 gr dari tepung kanji.
- Sediakan dari Bahan celupan:.
- Anda perlu 1,5 sdt dari garam.
- Anda perlu 1 gelas dari air.
Cara Masak Keripik Tempe Kanji
- Taruh calon tempe kedalam wadah yg besar. Beli calon tempe ke penjual tempe langganan supaya terjamin kualitasnya. Kadang ada tempe yg rasanya asem kan ya..
- Masukkan kanji. Campur rata menggunakan sendok atau centong. Jangan sampai kena tangan dan garam. Apalagi kalau tangannya kena garam. Ragi akan mati kalau tercampur garam..
- Campur sampai bergerindil seperti ini..
- Masukkan ke dalam plastik dg menggunakan sendok. Tekan sampai padat. Padaaaat banget. Ikat plastiknya rapat2..
- Tusuk2 pakai lidi. Bagian ini jangan sampai kelupaan lhoh yaaa..
- Ikat dengan tali lali gantung. Digantung gini supaya tetap bulat bentuknya. Diamkan selama 24 jam. Saya diamkan selama 36 jam..
- Ini setelah 24 jam. Jadinya padat seperti tempe beneran..
- Ini setelah 24 jam. Dipotong2 masih ada bagian yg rapuh gripil. Akhirnya saya tambah jadi 36 jam..
- Ini setelah 36 jam, lebih kokoh dan padat. Potong ya tipis2 yaa. Kalau tebal nanti akan alot. Usahakan pakai pisau yang tajam dan tipis..
- Celup ke dalam air garam. Begitu dicelup langsung digoreng ya. Jangan direndam karena nanti akan hancur. Goreng Pakai minyak yg banyak, panas dan api kecil. Nanti hasilnya akan putih cantik. Jangan masukkan banyak2 ya, nanti bisa bertumpuk dan lengket.. goreng sampai benar2 matang supaya renyah dan tidak alot. Tandanya minyak sudah tenang dan tidak berisik..
- Taraaa.. ini jadinyaaa..
- Bisa dijadikan ladang usaha. Supaya bisa goreng pagi, start ngaduk n bungkusinnya bisa dimulai sore hari. Nginep 2 malam dan pagi harinya bisa diiris dan di goreng..
- Selamat mencoba.
Keripik Tempe Kanji.Demikian sistem membikin kripik rumahan yang renyah. Cocol dengan saus sambal supaya lebih sedap. Kalau berkeinginan disimpan, tempatkan di dalam wadah kedap udara dan tutup rapat.